Titt…tittt…titttt…….
Bunyi pesan membuyarkan lamunanku. “Besok jalan ke pantai Sarangtiung yuk..” Pesan yang kubaca dari dia. Aku kaget dan juga bingung. Dia …ngajak jalan aku,,cowok yang terkenal kasar , egois , jutek, pemarah , pokoke lengkap dach..itu sich kata temen – temen.Tapi bagiku gak sejelek itu. Kenapa gak ngajak temenku aja ya,yang lebih cantik. Padahal aku baru satu bulan kerja disini. Dan baru kenal dia ,meski satu rumah.Selama satu bulan itupun aku mengenal dia,,cowok yang rajin , pinter , gak gampang nyerah alias semangat kerja.”Iya..aku terima aja tawarannya. Coz aku ingin lebih tahu aja tentang dia. Aku ingin tahu..kenapa sikap jeleknya selalu ditunjukin ke temenku,bukan aku,Dia selalu bersikap baik ke aku.
**Kring….kring….
Alarm Dolphin membangunkanku. Dah pagi harus cepet – cepet bangun dan sholat subuh. Semua tugas rumah sikatttt abiz….( kayak nyuci baju aja pke” di sikat..he.he….).
“Yie…dah siap belum?”
“Waduch…belum mandi kie kak…
Kak Rony, nama yang bagus. Aku memanggil dia dengan sebutan “kak” karena dia lebih tua dari aku. Aku mengira hanya aku dan dia ke pantainya.Eh…TERNYATA ngajak temen jua. Tak apalah tambah rame.
“ Kak Rony??Tak ada sahutan..Aku langsung keluar dan mendapati Kak Rony menunggu di depan rumah.
“Lama banar sih…?”
“ Namanya juga cewek…wajarlah”yuk…
**Sepanjang perjalanan tak lepas dari cerita , banyak pengalaman yang diceritakan Kak Rony.Sesekali terdengar tawa kita berdua (dijalan ,,tertawa…kayak orang gila aja, Gila berdua,,hi……hi……) .Di balik sikapnya yang egois , pemarah , dia asyik , nyenengin dech,,
*Srettttt,,,akhirnya sampai juga di SARTI. Kak Rony langsung bergabung dengan temen cowoknya , begitu juga aku.Keliling pantai ma temen – temen .Pemandangannya indah , sejuk , membuat hatiku tenang. Hari ini hari yang paling indah di Kalsel , bisa mainan air sepuasnya , kayak anak kecil (hemmmmttt). Ni baju sampai basah semua. Tapi tetep happy.
**Aku pulang dengan jaket yang melilit ditubuhku. Kak Rony yang meminjamiku , dan membiarkan dirinya sendiri kedinginan.Akupun belum tahu maksud dari semua perhatian yang diberikan Kak Rony padaku.
*Ada bahagia pasti ada susahnya. Dah capek mainan di Pantai masih harus kerja. Padahal hari ini tahun baru , tetep aja kerja.Di nikmati ajalah , dibuat happy kayak mainan di pantai.
*Hufft…aku capek…….kerja sampai jam 01.00 WIB.Hari yang lengkap ….
Diary..aku ingin berbagi**
Aku “tlah temukan keindahan itu lagi , 01 Januari 2008 “tlah kurasakan seperti 01 Januari 2011. Tapi ini lebih indah.Aku terlalu bahagia ketika aku mengenalnya , ketika aku bersamanya.Dia yang mengajarkanku arti hidup , dan dia yang selalu memberiku semangat.Aku bersyukur “tlah mengenalnya. |
Ya Rabb,jika memang dia yang terbaik u/kku,yakinkanlah hatiku.Dan jika dia hanya akan menyakitiku , hilangkanlah rasa ini.dan hilangkanlah harapanku untuk memilikinya. |
Kak Rony |
0 komentar:
Posting Komentar